Stikes MUDA Samarinda

Rating 4.9 (average of 8 opinions)

Program B (Transfer) Angkatan III Tahun 2011




Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Muhammadiyah Samarinda berdiri sebagai pengembangan dari Akademi Keperawatan (AKPER) dan Akademi Kesehatan Lingkungan (AKL) Muhammadiyah Samarinda. AKPER Muhammadiyah Samarinda berdiri sejak tahun 2001dan telah terakreditasi A, sedangkan AKL MUhammadiyah berdirisejak tahun 2001 dan telah terakreditasi B. Penggabungan dua Akademi ini menjadi Sekolah Tinggi disertai dengan penambahan dua Program Studi jenjang Sarjana yaitu S1 Keperawatan dan S1 Kesehatan Masyarakat. STIKES Muhammadiyah Samarinda merupakan salah satu diantara ratusan Perguruan Tinggi Muhammadiyah di Indonesia yang bernaung di bawah Majelis Pendidikan Tinggi, Penelitian dan Pengembangan Pimpinan Pusat Muhammadiyah.

    Medical & Health, Medical School, Medical Company

   0541-766832

      Jl. Insinyur H. Juanda No.15, Samarinda Ulu, Kota Samarinda, Kalimantan Timur, Samarinda, Indonesia

Leave a comment


Other in the area



"Find your fav relax venue... in one click"